Senin, 04 Januari 2010

Perkembangan KUR 30 Juni 2009

Realisasi KUR Per tanggal pemutakhiran data tanggal 30 Juni 2009 sebesar Rp. 14.882,6 milyar untuk 2.025.087 debitur atau rata-rata kredit per debitur Rp. 7,35 juta . Sedangkan realisasi KUR per 31 Mei 2009 sebesar Rp. 14.514,9 milyar untuk 1.956.964 debitur atau rata-rata kredit per debitur Rp. 7,42 juta. Realisasi kredit meningkat sebesar Rp. 367,7 milyar (2,53 %) dan debitur meningkat sebanyak 68.123 (3,48 %) dan rata - rata kredit turun sebesar Rp 0,07 juta ( 0,92%)

Tabel : Perkembangan Realisasi Penyaluran KUR, Mei - Juni 2009

Bank

Kredit (Rp Milyar)

Debitur (unit)

Rata2 (Juta)

Mei

Juni

% (+/-)

Mei

Juni

% (+/-)

Mei

Juni

% (+/-)

BNI

1.076,4

1.074,3

(0,20)

8.619

8.661

0,48

124,89

124,03

(0,68)

BRI

10.849,5

11.123,8

2,53

1.901.572

1.969.177

3,56

5,71

5,65

(0,99)

Mandiri

1.427,7

1.439,3

0,81

38.336

38.384

0,13

37,24

37,50

0,69

BTN

203,7

212,7

4,42

1.368

1.487

8,70

148,90

143,01

(3,94)

Bukopin

592,7

656,1

10,70

2.863

3.082

7,65

207,02

212,88

2,83

BSM

364,9

376,4

3,15

4.206

4.296

2,14

86,76

87,62

0,99

JML

14.514,9

14.882,6

2,53

1.956.964

2.025.087

3,48

7,42

7,35

(0,92)


sumber: Bank Pelasana (Diolah Deputi Bidang Pengembangan dan Restrukturasi Usaha)






Tidak ada komentar:

Posting Komentar